PKM MENULIS BUKU AJAR BERBASIS PENELITIAN
Sari
Menulis Buku Ajar Berbasis Penelitian merupakan isue kompetensi dan kewajiban para dosen dalam memenuhi kebutuhan perlunya organisasi pembelajar terwujud melalui manajemen pengetahuan secara tacid (diseminasi) dan eksplisit (antara lain penyusunan laporan dan monograf). Tujuan kegiatan ini merupakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat guna memenuhi dan menjawab kebutuhan dosen dalam pencerahan dan pengetahuan tentang menulis buku ajar berbasis penelitian berdasarkan angket dan pooling yang dilakukan panitia FIA dari LPPM Universitas Esa Unggul. Hasil kegiatan menunjukkan terdapat peningkatan pengetahuan dan sikap untuk melakukan komitmen menulis buku ajar.
Kata Kunci: Buku Ajar, Menulis buku ajar berbasis penelitian, Diseminasi,
Teks Lengkap:
PDFDOI: https://doi.org/10.47007/abd.v8i05.5514
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul
Jalan Arjuna Utara No 9 Kebon Jeruk Jakarta 11510
Telp : 021 5674223 ext 266
email : [email protected]
View My Stats