PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, AKTIVITAS, PROFITABILITAS, LEVERAGE DAN ECONOMIC VALUE ADDED TERHADAP PRICE EARNINGS RATIO PADA SAHAM LQ 45 DI BURSA EFEK INDONESIA

Eka Bertuah Eka Bertuah

Abstract


Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui seberapa jauh
pengaruh Current Ratio (CR), Total Asset Turnover
(TATO), Return on Equity (ROE), Debt to Equity Ratio
(DER), dan Economic Value Added (EVA) terhadap Price
Earning Ratio (PER) pada perusahaan yang tergabung
dalam LQ 45 di Bursa Efek Indonesia periode 2003-
2007. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan
terdapat pengaruh yang signifikan antara Current
Ratio (CR), Total Asset Turnover (TATO), Return on
Equity (ROE), Debt to Equity Ratio (DER), dan Economic
Value Added (EVA) terhadap Price Earning Ratio
(PER). Sementara secara parsial hanya variable Return
on Equity (ROE) dan Economic Value Added (EVA)
yang mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap
PER.
Kata Kunci :
Current Ratio (CR), Total Asset Turnover (TATO),
Return on Equity (ROE)

References


Daftar Pustaka

Binastuti Sugiharti, “Analisis Faktor Fundamental,

Resiko Sistematik, dan Tingkat Bunga serta

Pengaruhnya Terhadap Harga Sahamâ€,

Jurnal Ekonomi Universitas Gunadarma.

Ferdinand, H Hamdy & S Deddy Ahmad, “Jurnal

Economic Value Added dan Implikasinya

Terhadap Pergerakan Harga Saham Properti

di Bursa Efek Indonesiaâ€, Jakarta, 2007.

Halim Abdul, “Analisis Investasiâ€, Edisi kedua,

Salemba Empat, Jakarta, 2005.

Harmono, “Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan

Terhadap Price Earning Ratio (Studi Pada

Perusahaan Yang Terdaftar di Pasar Modal

Indonesia)â€, Jurnal Penelitian Vol. 16 No.

, 2004.

I. G. K. A. ULUPUI, “Jurnal Analisis Pengaruh

Rasio Likuiditas, Laverage, Aktivitas, dan

Profitabilitas terhadap Return Sahamâ€,

Jakarta, 2003.

Jogiyanto, “Teori Portofolio dan Analisis Investasiâ€,

Edisi Ketiga, Yogyakarta, 2003.

Komalasari Ratih, “Analisis Pengaruh Rasio

Profitabilitas dan Solvabilitas Terhadap

EVA untuk Perusahaan Nominator EVA

Award Majalah SWA selama Tahun 2002-

â€, Jurusan Manajemen Fakultas

Ekonomi Universitas Indonusa Esa Unggul

Munawir, Analisis Laporan Keuangan, Edisi

Keempat, Liberty, Yogyakarta, 2004.

Nachrowi dan Usman Hardius, “Pendekatan

Populer dan Praktis EKONOMETRIKA

untuk Analisis Ekonomi dan Keuanganâ€,

Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi

Universitas Indonesia, Jakarta, 2006.

Nasser Etty M., “Pengukuran Kinerja Perusahaan

dengan Metode EVA dan MVAâ€, Jakarta,

Pradhono dan Christiawan Yulius Jogi, “Jurnal

Pengaruh Economic Value Added, Residual

Income, Earnings dan Arus Kas Operasi

Terhadap Return yang diterima oleh

Pemegang Sahamâ€, Universitas Kristen

Petra, 2004.

Sapto Jumono, “Aplikasi EVA (Economic Value

Added) dalam Penilaian Kinerja Keuangan

Perusahaanâ€, Jurnal Ekonomi dan Bisnis,

Universitas Indonusa Esa Unggul, Jakarta,

Saputra K.A., Elly, dan Leng Pwee, “Pengaruh

Resiko Sistematis dan Likuiditas Terhadap

Tingkat Pengembalian Saham Badan-badan

Usaha yang Go-Public di Bursa Efek

Jakarta pada Tahun 1999â€, Jurusan

Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas

Kristen Petra Surabaya.

Sarisunarso Novita, “Hubungan Antara Economic

Value Added Terhadap Harga Saham

Survei pada Emiten Sektor Properti Periode

-2004 di Bursa Efek Jakarta,

Universitas Gunadarma, 2006.

Sasongko Noer dan Wulandari Nila, “Analisis

Pengaruh EVA dan Rasio-rasio

Profitabilitas Terhadap Harga Saham pada

Perusahaan Manufaktur yang Go Public di

Bursa Efek Jakarta Periode 2001-2002â€,

Fakultas Ekonomi Universitas

Muhammadiyah Surakarta.

Sulistyastuti Dyah Ratih, “Saham dan Obligasi

Ringkasan Teori dan Soal Jawabâ€,

Yogyakarta, 2002.

Sundjaja Ridwan S. & Barlian Inge, “Manajemen

Keuanganâ€, Edisi Keempat, Literata Lintas

Media, Jakarta, 2003.

Supriyatna Deden, “Analisis Pengaruh Kinerja

Keuangan Perusahaan Dengan Alat Ukur

Profit Marjin (PM), Earning Per Share

(EPS), Debt Equity Ratio (DER), dan

Market to Book Ratio (MBR) Terhadap

Harga Saham Pada Perusahaan Yang

Tergabung Dalam Saham LQ 45 Di Bursa

Efek Jakarta Periode 2002-2006â€, Skripsi

Manajemen Universitas Indonusa Esa

Unggul.

Suad Husnan, “Dasar-dasar Teori Portofolio dan

Analisis Sekuritasâ€, Edisi Ketiga, UPP

AMP YKPN, Yogyakarta, 1998.

Singgih Santoso, Menguasai Statistik di Era

Informasi dengan SPSS 14, PT Elex Media

Komputindo, Jakarta, 2006.

Syamsudin Lukman, “Manajemen Keuangan

Perusahaanâ€, Edisi Baru, PT Raja Grafindo

Persada, Jakarta, 2001.

Tambunan, Andy Porman, “Menilai Harga Wajar

Saham (stock valuation)â€, PT Elex Media

Komputindo, Jakarta, 2007.

Teguh Poeradisastra, “Menelanjangi Fatamorgana

Laba Perusahaanâ€. SWA 21/XIX/26-29,

Oktober. 2003.

Utomo Lisa Linawati, “Economic Value Added

sebagai Ukuran Keberhasilan Kinerja

Manajemen Perusahaanâ€, Jurnal Akuntasi

dan Keuangan Universitas Kristen Petra,

Weston J. Fred dan Brigham Eugene F., “Dasardasar

Manajemen Keuanganâ€, Edisi

Ketujuh, Erlangga, Jakarta, 1985.

Weston Fred J. dan Copeland Thomas E.,

“Manajemen Keuanganâ€, Edisi Kedelapan,

PT Gelora Aksara Pratama, Jakarta, 1992.

Young S. David dan O’Byrne Stephen F., “EVA

dan Manajemen Berdasarkan Nilaiâ€,

Salemba Empat, Jakarta, 2001.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


    

Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul
Jalan Arjuna Utara No 9 Kebon Jeruk Jakarta 11510
Telp : 021 5674223 ext 266

email : [email protected]