Electronic Health Record (EHR) atau Rekam Kesehatan Elektronik : Change in the HIM Department
Abstract
Abstrak
Electronic Health Record (EHR) sudah banyak digunakan di berbagai rumah sakit di dunia sebagai pengganti atau pelengkap rekam kesehatan berbentuk kertas. Di Indonesia dikenal dengan Rekam Kesehatan Elektronik (RKE). Sejak berkembangnya e-Health, EHR menjadi jantung informasi dalam sistem informasi rumah sakit. EHR sudah mulai digunakan di beberapa rumah sakit di Indonesia khususnya rumah sakit dengan penanam modal asing (PMA), namun demikian para tenaga kesehatan dan pengelola sarana pelayanan kesehatan masih ragu untuk menggunakannya karena belum ada peraturan perundangan yang secara khusus mengatur penggunaannya. Sejak dikeluarkannya Undang-undang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE) Nomor 11 Tahun 2008 telah memberikan jawaban atas keraguan yang ada. UU ITE telah memberikan peluang untuk implemetasi EHR. Artikel ini hasil studi pustaka tentang implementasi EHR, mencakup: studi kasus pemakaian EHR (Journal AHIMA), dampak EHR pada fungsi-fungsi Manajemen Informasi Kesehatan (MIK) dan pengujian penerimaan EHR.  Â
Kata kunci: UU ITE (Informasi dan Transaksi Elektronik), Electronic Health Record (EHR), HIM (Health Information Management)
References
Daftar Pustaka
Abdelhak Mervat, et.al, “Health Informa-tion Management of Strategic Re-sourceâ€, W.B. Saunders Company, 2002.
Amatayakul Margret K., “Electronic Health Records: A Practical Guide for Professionals and Organiza-tionsâ€, American Health Infor-mation Management Assosiation (AHIMA), Chicago Illinois, 2004.
Berg Marc, “Health Information Manage-ment Integrating Information Tech-nology in Health Care Workâ€, Routledge, New York, 2004.
Deborah Kohn, “When the Writ Hits the Fan: The Importance of Managing Electronic Health Records (EH R)â€, Journal AHIMA, September 2004 – 75/8.
Fuad Anis, “Persiapan Tenaga Medis da-lam Persiapan RKE di Indonesiaâ€, Makalah dalam seminar sehari Re-kam Kesehatan Elektronik, Jakarta, 2005.
Fuad Anis, “Teknologi Informasi untuk Keselamatan Pasienâ€, http://www. desentralisasi-kesehatan.net diak-ses tanggal 14 Mei 2008.
Hagland Mark, “Clinic EHR Streamlines HIM Departmentâ€, Journal AHI MA, March 2003 – 74/3.
Hatta Gemala, “Paradigma Baru Rekam Medis : Manajemen Informasi Ke-sehatanâ€, Makalah dalam seminar sehari Rekam Kesehatan Elek-tronik, Jakarta, 2005.
Hanson Susan P., “The EHR in Indiaâ€, Journal AHIMA, January 2005 – 76/1.
Harlan Johan, “Dari Rekam Medik Kertas ke Rekam Kesehatan Elekronikâ€, (artikel elektronik) diakses tanggal 14 Mei 2008.
Huffman, Edna K., “Health Information Managementâ€, 10th Ed. Berwyn, Illinois: Physicians' Record Company, 1999.
Latour Kathleen M., Shirley Eichenwald. "Health Information Management: Concepts, Principles and Practiceâ€, Chicago Illinois: American Health Information Ma-nagement Association (AHIMA), 2002.
Madhavan Nayar and Sharon Miller, “Anticipating Error: Identifying Weak Links in the Electronic Healthcare Environmentâ€, Journal AHIMA, September 2004 – 75/8.
Menteri Kesehatan, 2008: â€Peraturan Menteri Kesehatan Nomor. 269/ Menkes/PER/III/2008 tentang Re-kam Medisâ€, Depkes RI, Jakarta.
Mon Donald T., â€E-HIM Fundamentals: Defining the Differences between the CPR, EMR, and EHRâ€, Journal AHIMA, October 2004 – 75/9.
Rollins Gina, “Turning a Physician Prac-tice on Its Head: Kaisar Leader Reveals the Challenges, Benefits of HERâ€, Journal AHIMA, March 2003.
Shortliffe Edward H., Leslie E. Perreault. “Medical Informatics: Computer Applications in Health Careâ€. Addison-Wesley Publishing Company, Inc. 1990.
Sub. Dit. Keterapian Fisik Direktorat Ke-perawatan dan Keteknisian Medik, Dirjen Yanmed Depkes RI, “Draft Rancangan Rekam Kesehatan Elektronik (RKE)â€, Jakarta, 2005.
World Health Organization, “Medical Record Manual for Developing Countriesâ€, Geneva, 2006.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul
Jalan Arjuna Utara No 9 Kebon Jeruk Jakarta 11510
Telp : 021 5674223 ext 266
email : [email protected]