Analisis Perbandingan Ritel Modern dan Ritel Tradisional di Lihat dari 7P

Oki Prihatna

Abstract


Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Untuk mengetahui gambaran umum responden yang berbelanja pada ritel modern dan ritel tradisional. Untuk mengetahui apakah ada perbedaan sikap dalam berbelanja antara ritel modern dan ritel tradisional. Metode penelitian menggunakan analisis Wilcoxon dengan metode tersebut untuk melihat adanya perbedaan dan bukannya besarnya perbedaan, dengan hasil survey dari 100 responden yang terbanyak adalah berusia 36 – 46 tahun berpendidikan SD – SMU dan berpengeluaran < Rp 1.500.000,- dengan atributnya yaitu harga yang ditawarkan, potongan harga, kejelasan harga barang, ketersedian barang, kemasan barang dan keaneka-ragaman. Dari 7 (tujuh) indikator dimensi peneltian yang digunakan untuk menganalisis yaitu Produk, Price, Place, Promotion, Pocess, People, dan Phusical Evidence. Hasilnya menunjukan bahwa atribut yang membedakan yaitu, harga, potongan harga, kejelasan harga barang, kemaan barang, dan keanekaragaman barang.

Kata kunci: perbandingan ritel, belanja, 7p


References


Daftar Pustaka

Buchari Alma, Manajemen Pemasaran dan Pemasaran jasa, Penerbit Alfabeta, Bandung,2007

Fandy Tjiptono, Strategi Pemasaran edisi II , penerbit ANDY, Yogyakarta, 1997

Husein Umar, Metode Riset Perilaku Jasa, Ghalia Indonesia, cetakan 1, Jakarta. 2003

Iin Edang Mardiani, Menciptakan Penjualan Melalui Integrated MarketingCommunication, Jurnal Ekonomi Media Ilmiah Indonusa, vol 11, no 2 Jakarta, 2006

Jurnal Aplikasi Manajemen, Vol 7, nomor 3, Agustus 2009, Pontianak, hal 709

Kotler P, Dasar-dasar Pemasaran, edisi kesembilan, jilid 1, PT indeks Kelompok Gramedia, jakarta 2003

Kotler, P dan Kevin Lane Keller, Manajemen Pemasaran, Jilid 13, Penerbit Erlangga,Jakarta, 2009

Markus Remiasa, Perencanaan strategis Pemasaran untuk menciptakan sustainable Competitive Advantage, Jurnal Manajemen perhotelan, Vol 1, No 1.Universitas Kristen Petra, Surabaya, 2005

Sutisna, Perilaku Konsumen dan Komunikasi Pemasaran, Penerbit, PT. Remaja Rosdakarya, Bandung, 2001

Ujang Sumarwan, Perilaku Konsumen, Ghalia Indonesia, Jakarta 2002

W.G. Meyer, Retail Marketing, 8 th ed, Mc Grow Hill Co, New York, 2004


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


    

Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul
Jalan Arjuna Utara No 9 Kebon Jeruk Jakarta 11510
Telp : 021 5674223 ext 266

email : [email protected]