Kualitas Pelayanan Medis dan Kepuasan Pasien di Rumah Sakit (Studi Empiris Kualitas Pelayanan Medis di RSIA Tiara Tangerang)

Yulia Noor

Sari


Abstract

From the results of observations and reports on patient visits in the first semester of 2015 concluded that outpatients at the Tiara Mother and Child Hospital in Tangerang Banten were still very low after the hospital operated again, the impact on hospital income was far from expected, action was needed changes to improve patient visits. The purpose of the study was to determine the relationship of the influence of interpersonal-based medical services on service quality, trust and satisfaction of patients. The type of research used is quantitative descriptive with quantitative analysis using primary and secondary data obtained through documentation and questionnaire studies. Measurements using a Likert scale, testing the research hypothesis using SEM (Structural Equation Modeling) analysis; medical services provided well during interpersonal meetings will affect service quality; medical services that are well provided during interpersonal meetings will affect patient satisfaction; the quality of services provided to patients well will affect the patient's trust; and the factor of trust among high patients greatly influences patient satisfaction.

 

Keywords: interpersonal, quality of medical care, trust and patient satisfaction

 

Abstrak

Dari hasil observasi dan data laporan kunjungan pasien pada semester 1 tahun 2015 terlihat Kunjungan pasien rawat jalan di RSIA Tiara Tangerang masih sangat rendah setelah rumah sakit beroperasional kembali hal ini sangat berdampak pada pemasukan rumah sakit yang jauh dari yang diharapkan sehingga perlu dilakukan penelitian lebih lanjut untuk dapat meningkatkan pelayanan agar kunjungan pasien menjadi lebih baik lagi. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan pengaruh pelayanan medis berbasis interpersonal terhadap mutu pelayanan, kepercayaan dan kepuasan pasien. Jenis penelitian yang dipakai adalah kuantitatif deskriptif dengan analisa kwantitatif, data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder yang diperoleh melalui studi dokumentasi dan kuesioner. Pengukuran menggunakan skala likert, Hipotesis penelitian diuji dengan menggunakan analisis SEM(Structural Equation Modelling) yaitu; pelayanan medis yang diberikan dengan baik saat pertemuan interpersonal akan mempengaruhi kualitas layanan; pelayanan medis yang diberikan dengan baik saat pertemuan interpersonal akan mempengaruhi kepuasan pasien; kualitas pelayanan yang diberikan kepada pasien dengan baik akan mempengaruhi kepercayaan pasien; dan faktor kepercayaan dikalangan para pasien yang tinggi sangat mempengaruhi kepuasan pasien.

 

Kata Kunci :interpersonal, kualitas pelayanan kesehatan, kepercayaan dan kepuasan Pasien.


Teks Lengkap:

PDF (English)

Referensi


Daftar Pustaka

“SPSS_Statistics_22_win64.†.

“lisrel88.†.

P. Model et al., “Simulasi singkat tujuh langkah sem 1.â€

S. S. Djauzi, Komunikasi dan empati dalam hubungan dokter-pasien. Jakarta: FKUI., 2004.

F. Chandra, G. and Tjiptono, Service Quality & Satisfaction. Yogyakarta: ANDI, 2005.

Republik Indonesia KKI., Kemitraan dalam hubungan dokter–pasien. jakarta: Konsil kedokteran indonesia, 2009.

C. S. Chang, S. Y. Chen, and Y. T. Lan, “Service quality, trust, and patient satisfaction in interpersonal-based medical service encounters,†BMC Health Serv. Res., vol. 13, no. 1, 2013.

P. Kotler, Marketing Management: Analysis, Planning, Implementation and Control, Ninth Edit. Upper Saddle River, New Jersey.: Prentice Hall, Inc, 2000.

Coulter KS Coulter RA:, “The effects of industry knowledge on the development of trust in service relationships,†Int J Res Mark, vol. 20, p. 31–43.

JOSG BLOEMER, “Store satisfaction and store loyalty explained by customer-and store-related factors,†J. Consum. Satisf. Dissatisfaction Complain. Behav., 2002.

S. Azwar, Reliabilitas dan Validitas, 4. Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2011.

J. A. Diamantopaulus, A.S, Introducing LISREL: A guide for the uniniated. Sage. Sage Publications, 2000.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


VISIT COUNTER:

gerEGGe

 

Â