ANALISIS RISIKO PADA SISTEM INFORMASI DI PT. XYZ SEBAGAI BAGIAN PENERAPAN DRP

Yulhendri Yulhendri

Sari


Abstract

The business and banking industry tend to develop increasingly complex from time to time, both in terms of business processes that occur, the prevailing organizational structure, to the size of the data and the number of personnel involved in it. Likewise with the role of elements of technology in supporting business operations that are getting bigger and bigger. Information systems, telecommunications networks, and databases for example, have become an inseparable part of the continuity of the operation of a business entity. But not only that, the threat that has the potential to disrupt the functioning of the technology supporting elements of this business is increasingly varied along with the times. These threats include burglary network security, lack of power, employee strikes, and more. Because of its considerable role, the threat to this technological element can be said to be a threat to the sustainability of the company as well. In this paper we discuss how risk analysis contributes greatly to the process of planning and managing DRP. Where do we know DRP is part of BCP. The Risk Analysis process is carried out with a technical analysis of risks related to hardware, lack of power, and human factors. While the development stage of the DRP includes Risk Assessment, Priority Assessment, Recovery Selection and Plant Documenting.

 

Keywords: Risk analysis, DRP, risk assestement

 

Abstrak

Bisnis dan industri perbankan  cenderung berkembang semakin kompleks dari masa ke masa, baik dari segi proses bisnis yang terjadi, struktur organisasi yang berlaku, hingga ukuran data dan jumlah personel yang terlibat di dalamnya. Begitu juga dengan peranan unsur teknologi dalam mendukung operasi bisnis yang semakin lama semakin besar. Sistem informasi, jaringan telekomunikasi, dan basis data misalnya, sudah menjadi bagian yang tidak dapat dipisahkan dari suatu kelangsungan operasi suatu badan bisnis. Namun tidak hanya itu, ancaman yang berpotensi menganggu berfungsinya unsur-unsur teknologi pendukung bisnis ini pun semakin bervariasi seiring dengan perkembangan zaman. Ancaman-ancaman ini antara lain mencakup pembobolan keamanan jaringan, ketiadaan daya, pemogokan pegawai, dan banyak lagi. Karena perannya yang cukup besar, ancaman bagi unsur teknologi ini dapat dikatakan merupakan ancaman bagi keberlangsungan perusahaan juga. Pada tulisan ini dibahas bagaimana analisis risiko berkontribusi besar dalam proses perencanaan dan pengelolaan DRP. Dimana kita ketahui DRP merupakan bagian dari BCP. Proses Analisis Risiko dilakukan dengan analisis risiko dari sisi teknis yang terkait dengan perangkat keras, ketiadaan daya, dan faktor manusia. Sedangkan tahap pengembangan DRP meliputi Risk Assesstment, Priotity Assesstment, Recovery Selection dan Plant Documenting.

 

Kata kunci: Analisis risiko, DRP, risk assestement


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Bodenstein, Cindy. (2014). Six Benefits of Business Continuity management.

Bowman. Jr, Ronald H. (2008). Business Continuity Planning for Data Centers and Systems. New Jersey: John Wiley & Sons, Inc.

Editor. (2015). 4 Essential Components of A BCP.

Hiles FBCI, Andrew. 2007. The Definitive Guide to Business Continuity Management. New Jersey: John Wiley & Sons, Inc.

http://www.continuitysa.com/six-benefits-of-business-continuity-management/. Diakses tanggal 09 Mei 2017.

http://www.techadvisory.org/2015/05/4-essential- components-of-a-bcp/. Diakses tanggal 08 Mei 2017.

MIR3. (2011). The Definitive Guide to Business Continuity Planning.

Snedaker, Susan. (2007). Business Continuity and Disaster Recovery for IT Professional. Syngress Publishing, Inc.

SOMAP.org (2006). Open Information Security Risk Management Handbook.




DOI: https://doi.org/10.47007/komp.v3i02.2679

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


VISITOR COUNTER:

gerEGGe

 

Web Analytics Made Easy - Statcounter View My Stats