AUGMENTED REALITY ISTANA SEKALA BRAK LAMPUNG BERBASIS ANDROID

Yoga Nurkholish Setya, Rz Abdul Aziz

Sari


Pada penelitian ini teknologi Augmented Reality akan diterapkan sebagai media informasi kebudayaan dan pengetahuan untuk memperkenalkan Istana Sekala Brak Lampung yang merupakan salah satu cagar budaya dari suku Lampung, Sumatra berbasis Android. Metode pengembangan perangkat lunak yang digunakan pada penelitian ini metode Multimedia Development Life Cylce. Aplikasi ini berisikan informasi sejarah Kerajaan Sekala Brak, informasi gambar bentuk bangunan Istana Sekala Brak dalam bentuk 3D, dan marker sebagai media yang akan menampilkan tampilan 3D Augmented Reality, serta dapat menjalankan simulasi lokasi atau Virtual Tour sehingga pengguna dapat merasakan seperti berada di tempat aslinya.

Teks Lengkap:

PDF


DOI: https://doi.org/10.47007/komp.v9i02.7025

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


VISITOR COUNTER:

gerEGGe

 

Web Analytics Made Easy - Statcounter View My Stats