Strategi Press Relations Humas Hotel Ciputra Jakarta Dalam Membina Hubungan Yang Harmonis Dengan Wartawan

Dwi Julita, Sumartono Sumartono

Sari


Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi press relations humas Hotel Ciputra Jakarta dalam membina hubungan yang harmonis dengan wartawan. Hasil penelitian menggambarkan bahwa berdasarkan kedudukan humas di Hotel Ciputra Jakarta yaitu dibawah departemen sales dan marketing, maka humas lebihdifungsikan membantu departemen ini. Dalam menjalankan fungsi press relations, humas HCJ mempunyai strategi tersendiri antara lain media visit, inviting media, joint promotions, maintain relations, mengirimkan program acara-acara/paket-paket unik, melakukan kontak dengan para wartawan serta memberikan sedikit perhatian. Kepada pimpinan HCJ disarankan agar humas difungsikan lebih maksimal lagi. Serta kepada humas HCJ agar menerapkan strategi dengan lebih baik dan efektif mengena pada wartawan agar tercipta hubungan harmonis.

Kata kunci: press relations, strategi, relasi


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Daftar Pustaka

Abdullah, Aceng, â€Press Relations Kiat Hubungan Dengan Media Massaâ€, Remaja Rosdakarya, Bandung, 2003.

Abrar, Ana Nadhya, â€Mengurangi Permasalahan Jurnalismeâ€, Pustaka Sinar Harapan, Jakarta, 1995.

Anggoro, M Linggar, â€Teori dan Profesi Kehumasan Serta Aplikasinya di Indonesiaâ€, Bumi Aksara, Jakarta, 2001.

Cutlip, M Scott, Allen H Centre, Glen M Broom, “Effective Public Relationsâ€, Eight Edition, Prentice Hall, USA, 2000.

___________________________, â€Effective Public Relationsâ€, Edisi kesembilan, Kencana Prenada Media Group, Jakarta, 2006.

Djaja, H.R, Danan, â€Peranan Hubungan Masyarakat dalam Perusahaanâ€, Alumni, Bandung, 1997.

Effendy, Onong Uchana, â€Hubungan Masyarakat Suatu Studi Komunikologisâ€, Remaja Rosdakarya, Bandung, 1997.

Iriantara, Yosal, â€Media Relations Konsep, Pendekatan, dan Praktik, Simbiosa Rekatama Mediaâ€, Bandung, 2005.

Ishwara, Luwi, â€Jurnalisme Dasarâ€, Kompas, Jakarta, 2005.

Jefkins, Frank, â€Public Relationsâ€, Erlangga, Jakarta, 1992.

Kusumastuti, Frida, â€Dasar-dasar Humasâ€, Ghalia Indonesia dan UMM Press, Jakarta, 2002.

Moleong, Lexy J, â€Metodologi Penelitian Kualaitatifâ€, Remaja Rosdakarya, Bandung. 2004.

Mulyana, Deddy, â€Metodologi Penelitian Kualitatifâ€, PT. Remaja Rosdakarya, Bandung, 2004.

Nurudin, Syaifullah Muhammad, â€Media Relations Panduan Praktis Praktisi Public Relationsâ€, Cespur, Malang, 2004.

Partao, Zainal Abidin, â€Media Relations Strategi Meraih Dukungan Publikâ€, Indeks, Jakarta, 2006.

Rachmadi, F, â€Public Relations dalam Teori dan Praktekâ€, Gramedia Pustaka Utama, Bandung, 1996.

Ruslan, Rosady, â€Manajemen Public Relations dan Media Komunikasiâ€, Rajawali Pers, Jakarta, 2003.

Soemirat, Soleh, & Elvinara Ardianto, â€Dasar-dasar Public Relationsâ€, Rosda, Bandung, 2002.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


VISITOR NUMBER:
 
hit counter