Pengaruh Persepsi Kualitas Pelayanan Terhadap Niat Pembelian Ulang pada Toko Buku Gramedia Yogyakarta

Sarwo Eddy Wibowo, Endang Ruswanti, Unggul Januarko

Abstract


Abstract

Nowadays the recent business competition and the development in the sector of business has encourage some of business actor retail industry in Indonesia. One of them retail business success in bookstore in Indonesia is Gramedia Bookstore. Gramedia focus its business on providing books and organized under PT. Gramedia Asri Media which governed by Kompas Gramedia. Kompas Gramedia is available bookstore in the name Gramedia Bookstore in the city in Indonesia and Malaysia. Gramedia Bookstore is retail business in sector book and stationery is successful in Indonesia. In Order to pursue people in buying to products, Gramedia has to improve its optimum services. The creating of service quality will automatically influence the customer to repurchase its product, or in other word service quality is the main factor need to provide by business sector retail industry to obtain customer satisfaction. This research is field research with a quantitative approach. The population in this research is the customer who ever buy product in Gramedia Bookstore. Method in collecting data is accidental sampling which contains 200 respondent. Then the data will be analyzed by SEM (structural equation model).

Keyword: service quality, satisfaction, purchase intention.

Abstrak

Kondisi persaingan yang kompetitif dan perkembangan sektor bisnis yang maju, turut dirasakan pada industri retail di Indonesia. Salah satu bisnis retail yang sangat sukses di bidang toko buku di Indonesia adalah Toko Buku Gramedia. Gramedia berfokus pada bisnis buku dan berada di bawah naungan PT. Gramedia Asri Media yang merupakan kelompok Kompas Gramedia. Kompas Gramedia menyediakan toko buku dengan nama toko buku Gramedia di beberapa kota di Indonesia dan Malaysia. TB. Gramedia sebagai bisnis retail di bidang buku dan alat tulis yang sukses di Indonesia. Hal ini mempengaruhi seseorang dalam membeli produk, sehingga Gramedia harus memberikan kualitas jasa yang optimal. Apabila kualitas pelayanan jasa tercipta, maka pelanggan akan melakukan pembelian ulang. Kualitas pelayanan menjadi faktor yang dibutuhkan dalam memberikan kepuasan yang dilakukan sektor industri retail gramedia sehingga konsumen memiliki niat membeli ulang.  Penelitian ini merupakan penelitian lapangan, dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen yang berbelanja di TB. Gramedia Yogyakarta. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah accidental sampling dengan jumlah 200 orang responden. Data yang terkumpul diolah menggunakan analisis SEM (structural equation model). Hasil temuan menunjukkan bahwa kualitas pelayanan dan kepuasan mempengaruhi niat beli ulang. Hal ini ditemukan dimensi responsive dominan mempengaruhi niat beli ulang di PT Gramedia.

Kata kunci: kualitas pelayanan, kepuasan, niat pembelian ulang


References


Daftar Pustaka

Abimanyu, “Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kepuasan terhadap kepercayaan klien pada PT. Jasa Raharja (PERSERO) cabang Baliâ€, Magister Manajemen,Universitas Udayana,Denpasar, 2010

Asakdiyah, Salamatun, “Analisis Hubungan Antara Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Pelanggan dalam Pembentukan Intensi Pembelian Konsumen Matahari Group di Daerah Istimewa Yogyakartaâ€, Jurnal Akuntansi dan Manajemen STIE YKPN, Vol. XVI, No. 2. Hal. 129 – 140, 2005

Chen, You , Chia You Chen, and Hsieh,T., “Correlation of Service Quality, Customer Satisfaction, Customer Loyalty and Life Style at Hot Spring Hotelsâ€, Journal of International Managmen Studies, August. 2007

Dharmesta, Basu Swastha dan T. Hani Handoko, “Manajemen Pemasaran, Analisis Perilaku Konsumenâ€, Liberty, Yogyakarta, 2000

Dharmesta, Basu Swastha, “Pengantar Bisnis Modernâ€, Libery, Yogyakarta, 2003

Engel, F. James, et.al, “Perilaku Konsumen Edisi 6â€, Binarupa Aksara, Jakarta, 1990

Istanto, Yuni, “Pengaruh Intervensi Pelayanan dan Desain Fasilitas Pelayanan Terhadap Minat Pembelian Ulangâ€, Hal. 42-55, 2005

Jandaghi et.al, “Studying the effect of Brand Loyalty on Customer Service in Kerman Asia Insurance Company Australianâ€, Journal of Business and Management Research Vol.1 No. 6. 152-158, 2005, 2011

Kotler, Philip dan Gary Armstrong, “Prinsip-prinsip Pemasaranâ€, Edisi Bahasa Indonesia, Jilid 1, Edisi 12, Erlangga, Jakarta, 2008

Kotler, Philip dan Kevin Lane Keller, “Manajemen Pemasaran, Edisi Bahasa Indonesiaâ€, Edisi 13, Erlangga, Jakarta, 2009

Lupiyoadi, Rambat, “Manajemen Pemasaran Jasa, Teori dan Praktikâ€, Salemba Empat, Jakarta, 2001

Madu, Christian Nueh, “An Empirical Assessment of Qualityâ€, Journal of Quality Science, Vol. 3. No.4. Hal. 348-355, 1998

Olorunniwo dan Udo, “Service Quality, Customer Satisfaction, and Behavioral Intentions in the Service Factoryâ€, 2006

Parasuraman, Zeithmal, V.A, Berry, L.L., “The Behavioural Consequences of Service Qualityâ€, Journal of Marketing, No. 60. Hal. 31 – 46, 1996

Ruswanti, Endang, “Pengaruh Pemasaran Kemitraan Terhadap Keunggulan Bersaingâ€, Jurnal Ekonomi, Vol. 2 No. 1. Hal. 17-24, 2011

Ruswanti, Endang, “Pengaruh Service Quality dan Customer Satisfaction Terhadap Customer Loyalty†Jurnal Widya, 2011

Ruswanti, Endang, “Relationship dan Kepuasan Nasabah terhadap Loyalitas Merek pada Bank Syariah di Jakarta Baratâ€, 2011

Ravichandran, K. Bhargavi, S. Arun Kumar, “Influence of Service Quality on Banking Customer Behavioural Intentionsâ€, International Journal of Economics and Finance Vol. 2. No.4. Hal. 18-29, 2010

Sari, Dessy Puspita, “Pengaruh Persepsi Kualitas Layanan dan Kepuasan Pelanggan pada Niat Pembelian Ulang Konsumenâ€, Jurnal Ekonomi dan Bisnis, Vol. 3. No. 1. Hal.1-10, 2009

Setiwati, Erma dan Sri Murwanti, “Analisis pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Pelanggan dalam pembentukan Intensi Pembelian Konsumenâ€, Jurnal Bisnis dan Manajemen, Vol. 10, No. 1. Hal 76 – 88, 2006

Setyawan, Anton. A., Ihwan Susila, “Pengaruh Service Quality Perception terhadap Purchase Intentions (Studi Empirik pada Konsumen Supermarket)â€, Usahawan, No. 07 XXXIII Juli 2004, Hal. 29-37, 2004

Tjiptono, Fandy dan Diana, “TQM : Total Quality Manajemenâ€, Edisi Revisi,Penerbit Andi, Yogyakarta, 2000

Tjiptono, Fandy, “Prinsip – Prinsip Total Quality Serviceâ€, Andi Offset, Yogyakarta, 2000

Tjiptono, Fandy, Chandra Gregorius, “Service, Quality, Satisfactionâ€, Andi Offset, Yogyakarta, 2005

Tjiptono, Fandy, “Pemasaran Jasaâ€, Bayu Media, Malang, 2006

Wahyuningsih, Nurdin, “The Effect of Customer Satisfaction On Behavioral Intentions. A Study on Consumer Behavior of Car Insurance Consumers in Melbourne Australiaâ€, Integritas Jurnal Manajemen Bisnis, Vol. 3 No.1. Hal. 1-12

Wijaya, Tony, “Pengaruh Service Quality Perception dan Satisfaction terhadap Purchase Intentionâ€, Jurnal Ekonomi dan Bisnis. Vol. 17 (1). Hal. 39 – 52, 2005

Yamit, Zulian, “Manajemen Kualitas Produk dan Jasaâ€, Cetakan Keempat, Ekonisia, Yogyakarta, 2005




DOI: https://doi.org/10.47007/jeko.v4i1.1027

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


     

 

Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul
Jalan Arjuna Utara No 9 Kebon Jeruk Jakarta 11510
Telp : 021 5674223 ext 266

email : [email protected]

 

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.