PROSES SELEKSI KARYAWAN YANG EFEKTIF PT. UNILEVER TBK

Lazarus Sinaga

Abstract


Abstract

Uplifting of skill effortss and employee ability is done by company to pass development and work training, to creat employee that has work ethic with tall labour capacity. Process to get, menyeleksi, and laid labour has occupied character above all for company.Selection process is main from personnel management. job analysis, human resource planning,and labour withdrawal is carried out especially to help official selection. selection process as tool that used in decide which applicant that be accepted. Selection is has qualifications that wanted to mengisis vacancy at a organization.Selection part from rekrutmen. In course of part selection test of vital importance. test be one of [the] selection tool that can give information about potential worker candidate.

 

Keywords:selection aim, test kind, process selection.

 

Abstrak

Upaya-upaya peningkatan keterampilan dan kemampuan karyawan dilakukan oleh perusahaan melalui pengembangan dan pelatihan kerja, guna menciptakan karyawan yang memiliki etos kerja serta prestasi kerjayang tinggi. Proses untuk mendapatkan, menyeleksi, dan menempatkan tenaga kerja telah menempati peran yang terpenting bagi perusahaan.Proses seleksi merupakan pokok dari manajemen personalia. Analisis jabatan, perencanaan sumber daya manusia, dan penarikan tenaga kerja dilaksanakan terutama untuk membantu seleksi pegawai. Proses seleksi sebagai sarana yang digunakan dalam memutuskan pelamar mana yang akan diterima. Seleksi merupakan proses pemilihan orang-orang yang memiliki kualifikasi-kualifikasi yang dibutuhkan untuk mengisis lowongan pekerjaan di sebuah organisasi.Seleksi adalah bagian dari rekrutmen. Dalam proses seleksi peranan test sangat penting. Test merupakan salah satu alat seleksi yang dapat memberikan informasi tentang potensi calon pekerja.

 

Kata kunci :tujuan seleksi, jenis tes,  proses seleksi.


Full Text:

PDF

References


Daftar Pustaka

Ambar Teguh Sulistyani.(2009).Kemitraan dan Model-Model Pemberdayaan. Yogyakarta : Graha Ilmu.

Handoko, T. Hani. (2000).Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia.Yogyakarta: BPFE.

Koontz, Harold. (2000). Management, Jilid II. Erlangga:Jakarta.

Mathis, R.L. & J.H. Jackson. (2006). HumanResourceManagement-ManajemenSumberDayaManusia. Terjemahan Dian Angelia. Jakarta: Salemba Empat.

Notoatmodjo, Soekidjo. (2009). Promosi kesehatan dan Perilaku Kesehatan. Jakarta : Rineka cipta.

Noe, Raymond A., et. al. (2010). Human Resource Management, Gaining Competitive Advantage 3rdEdition. McGraw-Hill.

Simamora, Henry. (2004).Manajemen Sumber Daya Manusia,Yogyakarta; STIE YKPN.

______,(2005). Manajemen Sumber Daya Manusia,Yogyakarta; STIE YKPN.

Stoner, James A.F.(2005).Management, Second Edition, Prentice Hall, New York.

Sjafri Mangkuprawira. (2011). Manajemen Mutu Sumber Daya Manusia. Cetakan pertamam Bogor : Gihalia Indonesia

Toppy S.C (2009), Cyberg-savvy Recruitment Nursing Management.

Toner, James A.F. (2005).Management. EnglewoodCliffs, N.J Prentice Hall Inc.

Veithzal Rivai. (2011), “Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan,Cetakan Pertama, Jakarta, PT. Raja GrafindoPersada.

Yoder, Dale. (2001). Personnel Management And Industrial Relation. New Delhi: Prentice-Hall of India Private Limited.

¬

______,. (2004). Personnel Management And Industrial Relation. New Delhi: Prentice-Hall of India Private Limited.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


    

Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul
Jalan Arjuna Utara No 9 Kebon Jeruk Jakarta 11510
Telp : 021 5674223 ext 266

email : [email protected]