Peramalan Jumlah Siswa/I Sekolah Menengah Atas Swasta Menggunakan Enam Metode Forecasting
Abstract
Abstrak
Latar belakang dan tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peramalan jumlah siswa/i Sekolah Menengah Atas Swasta XX di sebuah propinsi di Kalimantan dengan pendekatan enam metode forecasting yaitu Linear Regression, Exponential Smoothing With Trend, Exponential Smoothing, Weighted Moving Average, Moving Average dan Naïve Method, dimana selain menggunakan perhi-tungan secara Manual juga menggunakan pendekatan QM for windows, sebagai perbandingan, yang hasilnya akan ditentukan mana dari enam metode forecasting tersebut yang layak dipakai sebagai dasar perhitungan selanjutnya berdasarkan pendekatan MAD (Mean Absolute Deviation) dan MSE (Mean Squared Error) terkecil.
Kata kunci:Forecasting, manual, QM for windows, MAD, MSE
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Daftar Pustaka
Hanke, John E and Wichern, Dean W , Business Forecasting, Eighth Edition, Persaon, Prince Hall, New Jersey. 2005
Mustikarani, Dewi, Analisa Perbandingan Peramalan jumlah siswa SMAN/i dan SMKN/i Terbanggi Besar Lampung Tengah tahun 2011/2012 dengan pendekatan metode Forecastingâ€, Skripsi strata satu, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Bisnis Indonesia, Jakarta. 2011
Mulyono, Sri, Riset Operasi, Edisi Revisi Lembaga Penerbit, Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia, Jakarta. 2007
Render, Barry, Ralph M, Stair Jr, and Hanna, Michael E. Quantitative Analysis for Management. International Edition, Pearson Prentice Hall, USA. 2006
Santoso, Singgih, Business Forecasting, Metode Peramalan Bisnis masa kini dengan MINITAB dan SPSS, Elex Media Komputindo, Jakarta. 2009
Sarjono, Haryadi, Yulia, Agustina dan Arko Pujadi, Analisis Peramalan Penjualan pada PT. Multi Megah Mandiri untuk tahun 2009 Jurnal Management Expose, Vol. 8, No. 17, September 2008, ISSN: 1410-8631, hlm. 60-78, Universitas Sahid, Jakarta. 2009
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul
Jalan Arjuna Utara No 9 Kebon Jeruk Jakarta 11510
Telp : 021 5674223 ext 266
email : [email protected]