Gambaran Tekanan Darah Penghuni Perumahanan Polisi di Ciledug, Tangerang

Nanang Prayitno, Fitria Fitria

Abstract


Abstract

The objective of this study was to know factors affecting the blood pressure of the residence of the police housing compound at Ciledug Tangerang. The blood pressure measures were taken in a seated position and on the right arm by trained health workers who followed a standardized procedure using regularly calibrated mercury sphygmomanometer. Systolic blood pressure was measured at the first appearance of a pulse sound and diastolic blood pressure at the disappearance of the pulse sound.  Three measurements of systolic and diastolic blood pressure were averaged to reduce the effect of measurement errors. Hypertension was defined as a systolic blood pressure >140 mm Hg, a diastolic blood pressure >90 mm Hg. The study is crossectional with 201 samples.The study revealed that there were relationship between   the age, sex, occupation, consumption of fat, consumption of  sodium,consumption of coffee,  nutritional status with  hypertension, meanwhile there were no relationship between genetic, exercise with  hypertension.

 

Keywords: hypertension, sodium, nutritional status

 

 

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan tekanan darah pada penghuni perumahan polri  di Ciledug Tangerang. Tekanan darah diukur dalam  posisi duduk  pada tangan sebelah kanan yang dilakukan oleh perawat yang terlatih dengan alat sphygmomanometer air raksa yang telah dikalibrasi.Tekanan  Systolic diukur dari denyut pertama muncul dan tekanan diastolik diukur dari denyut menghilang. Pengukuran dilakukan tiga kali dan diambil rata-ratany, hal ini dilakukan untuk mengurangi kesalahan pengukuran.. Hypertension  didefinisikan sebagai suatu keadaan dimana tekanan  darah systolic >140 mm Hg, dan tekanan  diastolic  >90 mm Hg. Penelitian ini merupakan penelitian  crossectional dengan jumlah  201 samples. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa ada hubungan  umur, jenis kelamin, pekerjaan, konsumsi lemak, konsumsi Natrium, konsumsi kopi, dan status gizi dengan hipertensi.  Sedangkan untuk keturunan, dan olahraga tidak ada hubungannya dengan hipertensi.

 

Kata kunci: hipertensi, sodium, status gizi


Full Text:

PDF

References


Adnil Basha. 2004. Hipertensi: Faktor Resiko Dan Penatalaksanaan.http://angelnet.info/index

Agung, Afiono. 2008. Jika Ada Riwayat Keluarga Hipertensi. http://afie.staff.uns.ac.id/2008/12/02/riwayat-keluarga-hipertensi/

Almatsier, Sunita. 2002. Prinsip Dasar Ilmu Gizi. Jakarta: PT.Gramedia Pustaka Utama

Almatsier, Sunita. 2004. Penuntun Diet. Jakarta: PT.Gramedia Pustaka Utama

Astawan, Made, Prof, DR, Ir, MS. 2008. Cegah Hipertensi Dengan Pola Makan. www.depkes.go.id

Badruzzaman, DR, Dipl. EA, Apt. 2008. Hipertensi, Stroke, Jantung Koroner Bisa Sembuh Permanen. www.isfinational.or.id

Beevers, D Gareth. 1995. Hypertension in Practice. London: Martin Dunitz Ltd

Hartono, Andry. 2009. DASH, Diet Alternatif pada Hipertensi. www.ifk-untar.org

Hilaida, Yiyi. 1999. Hubungan Kebiasaan Merokok dan Asupan Zat Gizi dengan Status Gizi di SMK Teknologi Jakarta I

Kaligis, RWM, dkk. 2001. Hipertensi SINDROM Koroner Akut dan Gagal Jantung. Jakarta: RS Jantung Harapan Kita.

Lumbantobing, S.M, Prof, Dr, dr. 2008. Tekanan Darah Tinggi. Jakarta: FKUI

Mustika, Herlina. 2007. Hubungan Antara Kesegaran Jasmani Dengan Tekanan Darah Pada Karang Taruna Tunas Harapan Usia 20-39 Tahun Di Bulakrejo Sragen. Skripsi Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Semarang.

Notoatmodjo, Soekidjo, Dr. 2002. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta

Nugroho, Wahjudi, SKM. 1995. Perawatan Lanjut Usia. Jakarta: EGC Nirmala. Edisi Oktober 2007

Priyo Hastono, Sutanto. 2001. Analisis Data. Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia

Rindiastuti, Yuyun. 2008. Hubungan Lingkar Leher Dan Lingkar Pinggang Dengan Hipertensi. Fakultas Kesehatan Universitas Sebelas Maret Solo. Solo

Saifullah. 2007. Pengaruh Minum Kopi Terhadap Tejadinya Hipertensi Di Kabupaten Tanggamus Provinsi Lampung. Tesis Sekolah Pascasarjana Universitas Gadjah Mada. Yogyakarta.

Sani, Aulia. 2008. Hypertension Current Perspective. Jakarta: Medya Crea

Sherwood, Lauralee. 2001. Fisiologi Manusia. Jakarta: EGC

Suheni, Yuliana. 2007. Hubungan Antara Kebiasaan Merokok Dengan Kejadian Hipertensi Pada Laki-Laki Usia 40 Tahun Ke Atas Di Badan Rumah Sakit Daerah Cepu. Skripsi Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Semarang. Semarang

Suparto, 2000. Sehat Menjelang Usia Senja. Bandung: Remaja Rosdakarya Effset

Supriasa, I Dewa Nyoman dkk. 2002. Penilaian Status Gizi. Jakarta: EGC

Tjekyan, R.M. Suryadi. 2007. Risiko Penyakit Diabetes Mellitus Tipe 2 di Kalangan Peminum Kopi Di Kotamadya Palembang Tahun 2006-2007. Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sriwijaya.

Wahyu, Ramadha. 2009. Gaya Hidup Pada Mahasiswa Penderita Hipertensi. Skripsi Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta. Surakarta

_______. 2007. Penanggulangan Hipertensi Pada Usia Lanjut. www.majalah farmacia.com

_______. 2009. Tekanan Darah. www.id.wikipedia.org

_______. 2009. Tekanan Darah Tinggi. www.id.wikipedia.org

_______. 2008. Pokok-Pokok Hasil Riskesdas. www.litbang.depkes.go.id/Simnas4

_______. 2008. Tekanan Darah Tinggi. www.totalkesehatananda.com

¬¬¬¬_______. 2008. Cegah Hipertensi, Jangan Merokok Dan Stress. www.suarapembaruan.com




DOI: https://doi.org/10.47007/nut.v3i1.1228

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


indexed by
      

Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul
Jalan Arjuna Utara No 9 Kebon Jeruk Jakarta - Indonesia
(021) 567 4223 ext 266

View My Stats