INSTABILITAS MAKNA DESAIN PRODUK

Sumartono Sumartono

Abstract


Abstract

‘Product design’ is arguably a prestigious term. Product design is widely discussed in the world and designer is a very important profession in all countries. However, ontologically speaking, product design is a term which meaning is instable. This is actually very interesting and challenging because it makes product design an expansive field, intervening products making, both that which uses hand (handcraft) and that which uses modern rechnology. Besides, product design also intervenes research activity, especially Participatory Action Research (PAR) or empowerment research where common people participate in the research process.

 

Keywords: product design, instability, meaning

 

Abstrak

‘Desain produk’ adalah sebuah istilah yang bergengsi. Desain produk dibicarakan secara luas di dunia dan desainer produk adalah sebuah profesi yang sangat penting di semua negara. Meskipun begitu secara ontologis desain produk adalah sebuah istilah yang tidak stabil maknanya. Instabilitas (ketidakstabilan) makna ini justru sangat menarik dan menantang karena menjadikan desain produk sebagai sebuah bidang yang ekspansif, mengintervensi pembuatan produk, baik yang menggunakan tangan (kerajinan tangan) maupun yang menggunakan teknologi modern. Selain itu, desain produk juga mengintervensi kegiatan penelitian, terutama Participatory Action Research (PAR) atau penelitian pemberdayaan di mana masyarakat umum  berperan serta dalam proses penelitian.

 

Kata kunci: desain produk, instabilitas, makna


References


Brunette, Peter and David Wills. (1994). “The Spatial Arts: An Interview with Jacques Derrida.†in Peter Brunette and David Wills (eds.), Deconstruction and the Visual Arts: Art, Media, Architecture. Cambridge: Cambridge University Press.

Lidwell, William and Gerry Manasca. (2011). Deconstructing Product Design. Beverly, Massachusetts: Rockport Publishers.

Lawson, Hal A., James Caring, Loretta Pyles, Janine Jurkowski, Christine Bozlak. (2015). Participatory Action Research. Oxford: Oxford University Press.

Locking, Norman. (1991). Design. London: Macmillan.

Stappers, Pieter Jan and Sleeswijk Visser. (2007). Bringing Participatory Techniques to Industrial Design Engineers. Makalah disampaikan dalam International Conference on Engineering and Product Design Education, Northumbria University, Newcastle Upon Tyne, United Kingdom, 13-14 September 2007.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Web Stat