HUBUNGAN ANTARA ADVERSITI DAN INTELIGENSI DENGAN KREATIVITAS

Iman Setyabudi

Sari


Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan adversiti dan inteligensi dengan kreativitas. Subyek penelitian adalah siswa-siswi di Sekolah Menengah Umum Tujuh Belas Agustus 1945 sebanyak 142 orang siswa yang diambil melalui teknik random sampling.Hasil penelitiannya menunjukkan bahwa ada korelasi antara adversiti dan inteligensi dengan kreativitas, koefisien korelasi sebesar  R = 0.264 dan harga F =  5.191,  db = 2 ; 139  dengan  p = 0.003 ( < 0.010 ). Hasil analisis dengan menggunakan korelasi parsial diperoleh nilai r = 0.141 dan p = 0.045 yang berarti ada korelasi yang signifikan antara adversiti dengan kreativitas dengan mengendalikan inteligensi. Korelasi antara inteligensi dengan kreativitas diperoleh nilai r = 0.225 dan p = 0.003, yang berarti ada korelasi antara inteligensi dengan kreativitas.

 Kata Kunci : adversiti, inteligensi, kreativitas

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Anastasi, A., dan Urbina, S. “Psychological Testing 7eâ€, Terjemahan Prenhallindo, Jakarta. 1998.

Azwar, S, “Pengantar Psikologi Inteligensiâ€. Pustaka Pelajar, Yogyakarta,1996.

________,“Reliabilitas dan Validitasâ€, Pustaka Pelajar, Yogyakarta, 1992

________,“Penyusunan Skala Psikologiâ€, Pustaka Pelajar, Yogyakarta, 1999

Campbell, D, “Mengembangkan Kreativitasâ€. Kanisius, Jakarta, 1986.

Csikszentmihalyi, M. “Creativity : Flow and The Psychology of Discovery and Inventionâ€. Harper Collins Publishers, New York, 1996

Diana, R. “Hubungan antara Religius dan Kreativitas Siswa Sekolah Menengah Umumâ€, Jurnal Psikologika UII. Nomor 7 Tahun III, 5-25, 1999.

Depdikbud. “Kamus Besar Bahasa Indonesiaâ€, edisi kedua, Balai Pustaka, Jakarta, 1995.

Freeman, S.F. “Psychological Testingâ€, Oxford and Ibit Publishing Co, New Delhi, 1965

Glover, J. dan Burning, R.H, “Educational Psychology : Principles and application 3rd editionâ€. Harper Collins Publishers, New York. 1990.

Hadi, S. “Metodologi Research, jilid 3â€. Andi Offset, Yogyakarta.1991

________,“Seri Program Statistikâ€. Universitas Gajah Mada, Yogyakarta, 2000

Hari, K.L.“Tinjauan Singkat Adversity Quotientâ€. Indonesian Psychological Journal, Anima, No. 1, Vol. 17, 63 – 68. 2001

Hurlock, E. “Perkembangan Anakâ€, jilid II, Erlangga, Jakarta. 1997

Monks, F.J., dkk. “Psikologi Perkembangan : Pengantar dalam berbagai bagiannyaâ€, Gajah Mada Unversity Press, Yogyakarta. 1989

Munandar, S.C.U. “Kreativitas dan Keberbakatan : Strategi Mewujudkan Potensi Kreatif dan Bakatâ€, Gramedia Pustaka Utama, Jakarta. 1999

________, “Pengembangan Kreativitas Anak-anak Berbakatâ€, Rineka Cipta, Jakarta. 1999

Prakosa, H. “Analisis Matriks Multitrait-Multimethod†Validitas Konstrak Tes Kreativitas Verbal. Jurnal Psikologi UGM, Nomor I Tahun XXI, 1 – 8, 1995

Sia Tjundjing, Skala c.o.r.e. : “Pengukur Kreativitas yang Benar-Benar Kreatif (Komentar terhadap Skala C.O.R.E. sebagai Alternatif Mengukur Kreativitas : Suatu Pendekatan Kepribadian)â€. Indonesian Psychological Journal, Anima, No.1, Vol.18, 57 – 70.

Soeparman. “Hubungan Kemandirian dan Kreativitas Siswa Sekolah Menengah Umum. Jurnal Filsafat, Teori dan Praktek Kependidikanâ€. FIP Universitas Negeri Malang, No. 1, Th.27, 92– 97. 2000

Sternberg, R.J., and Lubart, T.I. “Defying The Crowd : Cultivating Creativity in culture of Conformityâ€, Simon & Schuster, New York. 1995

Stoltz, P.D. “Adversity Quotient: Turning obstacles into Opportunitiesâ€. Terjemahan , Grasindo., Jakarta. 2000

Suharnan, “Skala C.O.R.E. sebagai Alternatif Mengukur Kreativitas: Suatu Pendekatan Kepribadianâ€. Indonesian Psychological Journal, Anima, No. 1, Vol. 18, 36 – 56. 2002

Suryabrata, S. “Metodologi Penelitianâ€, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 1998

Suryabrata, S. “Pengembangan Alat Ukur Psikologisâ€, Andi, Yogyakarta. 2000

Tjundjing, S. “Hubungan Antara IQ, EQ, dan AQ dengan Prestasi Studi Pada Siswa SMU. Indonesian Psychological Journal, Anima, No.1, Vol.17, 69 – 92. 1999

Weiten, W. “Psychology : Themes and Variations, Second Editionâ€, Brooks/Cole Publishing Company, New York. 1992

West, M. “Mengembangkan Kreativitas dalam Organisasiâ€. Kanisius, Jakarta. 2000

Yoenanto, N.H. “Hubungan Kemampuan Memecahkan Soal Cerita Matematika Dengan Tingkat Kreativitas Siswa Sekolah Menengah Umumâ€. Jurnal Psikologi Unair Insan, No.2, Vol.4, 63-72. 2002


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.