KESEMPURNAAN KONTRAK KERJA KONSTRUKSI MENGHINDARI SENGKETA

Sri Redjeki Slamet

Abstract


Abstract

Construction activity requires a written form of engagement between service users and service providers in the form of a contract or the so-called construction work contract. Construction Work Contract is an important document which contains provisions governing the rights and obligations of both users and providers of construction services to be prepared with care and attention to many aspects, especially its legal aspects. Research using a type of normative research by reviewing the formal law in engagement construction contracts, where research is descriptive analytic by using the data collection tool document study to obtain secondary data sourced from primary legal materials in the form of regulations in construction services, legal materials secondary and tertiary legal materials and the results were analyzed qualitatively.

 

Keywords: Construction work contract, construction services

 

Abstrak

Kegiatan jasa konstruksi memerlukan suatu bentuk perikatan tertulis antara pengguna jasa dan penyedia jasa yang berbentuk kontrak atau yang disebut dengan kontrak kerja konstruksi. Kontrak  Kerja Konstruksi merupakan  dokumen penting yang berisi ketentuan yang mengatur hak dan kewajiban  pengguna maupun penyedia jasa konstruksi  yang harus disusun dengan cermat dan memperhatikan banyak aspek terutama aspek hukum. Penelitian menggunakan tipe  penelitian normatif dengan mengkaji  hukum formil  dalam perikatan  kontrak konstruksi, dimana penelitian bersifat deskriptif analistis dengan  menggunakan alat pengumpul data studi dokumen untuk memperoleh data sekunder yang bersumber dari bahan hukum primer berupa peraturan perundangan bidang jasa konstruksi, bahan hukum sekunder dan bahan hukum tersier dan hasil penelitian dianalisa secara kualitatif.

 

Kata kunci: Jasa konstruksi, kontrak kerja konstruksi


Full Text:

PDF

References


Daftar Pustaka

Asnudin, A. (2008, November.). Potensi Bisnis Usaha Jasa Konstruksi.Jurnal SMARTek, 6 (4).

Bagus, H. Diakses dari: http:// www.academia. edu.com.

Budiasanda. Kontrak konstruksi. Diakses dari: http:// manajemenproyekindonesia.com/

Indonesia. Peraturan Pemerintah tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah No. 29 Tahun 2000 tengang Penyelenggaraan Jasa Konstruksi.PP No. 59 Tahun 2010, LN No. 95 Tahun 2010.

Indonesia. Peraturan Pemerintah tentang Penyelenggaraan Jasa Konstruksi. PP No. 29 Tahun 2000, LN. No. 64 Tahun 2000, TLN No. 3956

Indonesia. Undang Undang tentang Jasa Konstruksi. UU No. 18 Tahun 1999, LN. No. 54 Tahun 1999, TLN No. 3833.

Jansen, H. PS. Diakses dari: http://janslawfirm.blogspot.com.

Kitab Undang-Undang Hukum Perdata, (Burgerlijk Wetboek), Staatsblad Tahun 1847 Nomor 23.

Lestari, I Gusti A. A. I. (2013, September). Perbandingan kontrak konstruksi Indonesia dengan kontrak konstruksi internasional. GaneC Swara, 7 (2).

Purnomo., Dibyo, S. Hariyani, I., & Yustisia, S. C. (2011). Kitab hukum bisnis properti: Panduan lengap bisnis properti ditinjaun dari aspek hukum bisnis, (Cet. 1). Yogjakarta: Penerbit Pustaka Yustisia.

Rizky, Y. Hukum Perikatan Jasa Konstruksi. Diakses dari: http://a-life-sketch.blogspot.com.

Simamora, Y. (2015). Kontrak kerja konstruksi di Indonesia. Sosialisasi “Undang Undang dan Peraturan Bidang Perumahan dan Permukiman tentang Hukum Kontrak Konstruksiâ€. Tanggal 27 Mei 2015, Ruang Rapat I, IV. Dinas PU Cipta Karya dan Tata Ruang Propinsi Jawa Timur.

Yasin, N. (2014). Kontrak konstruksi di Indonesia, (Ed. 2, Cet. 3). Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.




DOI: https://doi.org/10.47007/lj.v13i3.1773

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul
Jalan Arjuna Utara No 9 Kebon Jeruk Jakarta 11510
Telp : 021 5674223 ext 266

email : [email protected]

    




Visitor Statistic