STRATEGI POLRES CIREBON KOTA DALAM UPAYA PENCEGAHAN DAN PENANGANAN COVID-19 DI KOTA CIREBON

Omang Suparman, Puspa Dewi Yulianty

Abstract


Abstrak

Pemerintah Indonesia megumumkan penyebaran yang sudah terjadi di Indonesia, sehingga seluruh Daerah sampai Desa membuat beberapa langkah taktis sebagai upaya memutus mata rantai Covid-19 di wilayahnya. Untuk menekan dan mendisiplinkan masyarakat diperlukan strategi terkait kepatuhan masyarakat Kota Cirebon melaksanakan protokol kesehatan Covid-19, Polres Cirebon Kota menjadi garda terdepan yang berperan strategis untuk turut memutus mata rantai penularan dan membimbing masyarakat menghadapi kehidupan normal baru. Permasalahan penelitian ini tentang bagaiamana peran Polres Cirebon Kota dalam pencegahan dan penanganan Covid-19 di Kota Cirebon dan bagaimana strategi Polres Cirebon Kota dalam upaya melakukan pencegahan dan penanganan Covid-19 di Kota Cirebon. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan pendekatan kualitatif, dengan metode analisis deskritif. Sedangkan teknik analisis yang digunakan adalah teknik analisis data deskriptif. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui strategi Polres Cirebon Kota dalam upaya melakukan pencegahan dan penanganan Covid-19 di Kota Cirebon dan peran Polres Cirebon Kota mendisiplinkan masyarakat di Kota Cirebon.

Kata Kunci: Strategi, Pencegahan, Penanganan, Covid-19.

Abstract

The Indonesian government announced the spread that had occurred in Indonesia so that all regions to villages made several tactical steps to break the Covid-19 chain in their territory. To suppress and discipline the community, a strategy is needed regarding the compliance of the people of Cirebon City to implement the Covid-19 health protocol, the Cirebon City Police is the front guard who plays a strategic role in breaking the chain of transmission and guiding the community to face a new normal life. The problem of this research is about how the role of the Cirebon City Police in preventing and handling Covid-19 in Cirebon City and how the Cirebon City Police's strategy to prevent and handle Covid-19 in Cirebon City. This research method uses a qualitative approach with a qualitative approach, with a descriptive analysis method. While the analysis technique used is the descriptive data analysis technique. The purpose of this study was to determine the strategy of the Cirebon City Police to prevent and handle Covid-19 in Cirebon City and the role of the Cirebon City Police to discipline the community in Cirebon City.

Keywords: Strategy, Prevention, Handling, Covid-19.


References


A.Qirom Samsudin M, Sumaryo E., Kejahatan Anak Suatu Tinjauan Dari Segi Psikologis dan Hukum, (Yogyakarta: Liberti, 1985).

D. Haryadi, "Ini Penyebab Penyebaran Covid-19 Massif di Kota Cirebon," 14 September 2020. [Online]. Available:https://www.radarcirebon.com/2020/09/14/ini-penyebab-penyebaran-covid-19-massif-di-kota-cirebon.

Fania Mutiara Savitri, Optimalisasi Strategi Polri Dalam Pelaksanaan Tugas Bhabinkamtibmas Guna Mendukung Penerapan Protokol Kesehatan Selama Pandemi Covid-19 Di Polda Jateng, Jurnal Litbang Polri Edisi Januari 2021, 71-81.

Lexy, J, Meleong, Metodologi Penelitian Kualitatif-Edisi Revisi, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2005.

Koentjaraningrat, Pengantar Ilmu Antropologi, Jakarta: Aksara Baru, 2009.

M. Ziyan Afriliyanti Nafilah, "Langkah Taktis Pencegahan Covid-19 Di Desa Lowayu Kecamatan Dukun Kabupaten Gresik," Prosiding Penelitian & Pengabdian Kepada Masyarakat, vol. 7, no. 2, 2020.

T. W. H. P. S. E. T. M. F. Posma Sariguna Johnson Kennedy, "Analisis Strategi Lockdown Atau Pembatasan Sosial Dalam Menghambat Penyebaran Covid-19," Image: Jurnal Riset Manajemen, vol. 9, no. 1, April 2020. 48-64.

W. C. O. f. Indonesia, Pesan dan Kegiatan Utama Pencegahan dan Pengendalian COVID-19 di Sekolah, Jakarta: WHO Country Office for Indonesia, 2020.

detik.com, Polres Cirebon Kota Polda Jabar Rutin Sosialisasi 3m Cegah Covid-19, 1 November 2020, https://90detik.com/bandung-raya/10/polres-cirebon-kota-polda-jabar-rutin-sosialisasi-3m-cegah-covid-19.html diakses pada tanggal 10 Juli 2021.

Buser Bhayangkara74, https://www.buser-bhayangkara74.com/sat-brimob-polda-jabar-perketat-penyekatan-ppkm-darurat-level-4-di-cirebon-kota/ diakses pada tanggal 12 Agustus 2021.

NTMC POLRI, PPKM Darurat, Sat Lantas Polres Cirebon Kota Edukasi Masyarakat Pentingnya Protkes 06 Juli 2021, https://ntmcpolri.info/ppkm-darurat-sat-lantas-polres-cirebon-kota-edukasi-masyarakat-pentingnya-protkes/ diakses pada tanggal 11 Agustus 2021.

Media Andalas, https://www.mediaandalas.com/kesehatan/dalam-rangka-mengantisipasi-penyebaran-covid-19-kapolres-cirebon-kota-akbp-m-fahri-siregar-cek-vaksinasi-massal/249483/ diakses pada tanggal 14 September 2021




DOI: https://doi.org/10.47007/lj.v18i3.4856

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul
Jalan Arjuna Utara No 9 Kebon Jeruk Jakarta 11510
Telp : 021 5674223 ext 266

email : [email protected]

    




Visitor Statistic